­
In pembawa acara, syarat

Syarat Menjadi Seorang MC

Seorang Master of Ceremony (MC) atau Pewara (pembawa acara) akan menjadi pusat perhatian publik atau audience ketika memandu atau membawakan sebuah acara. Publik dengan mudah akan menilai MC dari apa yang mereka lihat (penampilan, bahasa tubuh, tatabusana, make up, cara berinteraksi) dan dari apa yang mereka dengar (tatabahasa, pengucapan kata dan kalimat, dan knowledge). Bayangkan jika anda sebagai MC sedang membawakan acara lupa dan gagap, atau busana yang...

Continue Reading

In audience, kepuasan

Bukan Tentang Kita Tapi Kepuasan Audience

Bukan tentang Kita tapi kepuasaan Audience adalah yang utama. Master of Ceremony (MC) adalah seorang yang akan memandu suatu rentetan acara secara teratur dan rapi, mulai  dari opening hingga closing. Kemampuan MC akan sangat menentukan apakah sebuah acara akan berlangsung sukses, lancar, dan meriah. Atau sebaliknya, acara menjadi monoton, tidak menarik dan berantakan. Karena itu, seorang MC harus benar-benar menguasai seluruh aspek yang akan mempengaruhi kelancaran acara pada saat...

Continue Reading

In master of ceremony, voice

Keputusan Ku Menjadi Seorang MC

MC adalah singkatan dari Master of Ceremony. Secara harfiah, MC artinya penguasa acara, pembawa acara, atau pemandu acara. Master = penguasa, ahli. Ceremony = Acara. MC adalah seni membawakan acara dengan bahasa lisan yang efektif dan vocal yang jelas (intonasi, speed, asentuasi atau penekanan kalimat, dan artikulasi atau pengucapan kata dan kalimat) yang didukung oleh penggunaan bahasa lisan maupun tulisan dan bahasa tubuh (gestural). Bahkan ada yang...

Continue Reading

Popular Posts

Like us on Facebook

Flickr Images